MENGINTEGRASIKAN ASPEK SOSIAL PADA RENCANA PENUTUPAN DAN PASCA TAMBANG
Abstrak
Penutupan tambang akan berdampak pada masyarakat sekitar, baik secara ekonomi, lingkungan maupun sosial. Terkait aspek sosial yang krusial, penelitian ini bertujuan untuk menyingkap persepsi masyarakat di sekitar lokasi pertambangan terutama dalam hal peningkatan ketrampilan bagi masyarakat sekitar sebelum tambang di tutup, sosialisasi rencana penutupan tambang dan pasca-tambang, pelibatan dalam rencana penutupan tambang dan pasca-tambang, akses terhadap modal usaha, akses terhadap fasilitas bekas tambang, dan peluang kerja pasa-tambang. Metode yang digunakan adalah kuantitatif dan dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi masyarakat sekitar tambang emas PT. Aneka Tambang (Pongkor) adalah baik, sementara untuk aspek lain justru sebaliknya. Persepsi ini dipengaruhi oleh tingkat pendidikan responden. Kedepannya perlu dilakukan upaya untuk meningkatkan persepsi masyarakat sekitar dengan meningkatkan kinerja 5 aspek selainnya.
##plugins.generic.usageStats.downloads##
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-sa4.footer##This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
All articles published Open Access will be immediately and permanently free for everyone to read and download. We are continuously working with our author communities to select the best choice of license options, currently being defined for this journal as follows:
• Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.